Tentang Klimatologi

PENGERTIAN KLIMATOLOGI

             Klimatologi adalah ilmu yang mempelajari tentang iklim atmosfer bumi dari permukaan bumi sampai ke lapisan paling luar bumi. Iklim adalah fenomena alam atau unsur cuaca yang terjadi dalam skala yang luas dan dalam kurung waktu yang panjang. Iklim dalam skala kecil mulai dari kisaran luas ratusan kilometer hingga skala luas mencapai puluhan ribu kilometer. Dapat dibedakan berdasarkan letak geografis, jenis permukaan bumi, wilayah dan ketinggian tempat. untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada link berikut ini.

KLIMATOLOGI UMUM


1 comment: